Wednesday, November 14, 2012

Cara Memperbaiki Bootloader Linux (Install ulang bootloader)

OC, pada osting kali ini saya akan membahas tentang bagaimana caranya mengembalikan boot loader linux yg rusak atau boot loader linux yg tertimpa windows, tips ini bisa anda gunakan apabila anda ingin menginstall windows anda yg error atau mengalami masalah akan tetapi anda tidak ingin menginstall ulang linux anda atau anda ingin mengistall linux terlebih dahulu lalu windows.
Untuk menginstall ulang boot loader nya anda bisa mengikuti tutorial berikut.


1. anda perlu menyiapkan linux life CD,DVD / life USB
2. setelah itu masuk pada linux life nya kemudian buka terminal
3. lalu masuk menjadi super user dengan mengetikkan
-$ sudo su
-# fdisk -l

cari partisi root nya linux bukan partisi swap lihat gambar diatas

4.kemudian ketikkan perintah dibawah ini secara berturut-turut dengan benar
-# mount -t ext4 /dev/sda7 /mnt/
-# mount -t proc proc /mnt/proc
-# mount -t sysfs sys /mnt/sys
-# mount -o bind /dev/ /mnt/dev
-# chroot /mnt/ /bin/bash

 perhatikan gambar di atas yang di beri kotak kuning
5. setelah langkah ke 4 selesai dengan baik, maka  akan masuk terminal pada linux yang sudah ter install.
silakan anda ketikkan perintah berikut:
-# grub-install /dev/sda [terkadang partasi system linux adalah sdb]


apabila muncul pesan "Installation finished. No error reported" berarti penginstallan grub berhasil.
6. langkah terakhir adalah meng update grub nya dengan mengetikkan
-# update-grub
nah.... selesai dech...
sekian posting kali ini semoga barmanfaat jangan lupa di like....!


yeah sekedar info blog ini dulu nya punya url
http://abubakartkj.blogspot.com
mengingat kata tersebut jarang dicari orang di search engine jadi saya ganti 
http://goresan-sebuahpena.blogspot.com

Share this article :

2 komentar:

Anonymous said...

kok di terminal saya ga berhasil ya?

bang abu said...

Mungkin ada langkah yang tertinggal atau koneksi internetnya

 

Goresan Sebuah Pena Copyright © 2013 Minima Template
Designed by BTDesigner · Powered by Blogger